Tag: #AssyifaJalancagak2

Artikel As-Syifa Al-Khoeriyyah SMPIT As-Syifa Jalancagak

Pembangunan Akses Jalan ke Kampus As-Syifa Jalancagak 2

Tahun Ajaran baru 2023 tidak lama lagi dimulai. Oleh karena itu, Yayasan As-Syifa Al-Khoeriyyah bergerak cepat dalam menyelesaikan berbagai proyek pembangunan sarana dan prasarana kampus keempatnya, yakni As-Syifa Boarding School Jalancagak 2 yang terletak di wilayah Desa Kumpay, Kecamatan Jalancagak, Kabupaten Subang, terutama perihal akses jalannya. Lokasi kampus baru ini sejuk, indah dan sangat kondusif […]

Humas As-Syifa